Assalamu'alaikum Wr. Wb.
Sebatang pensil sebenarnya mempunyai LIMA kualitas unggulan yang bisa menjadi pedoman saat kita menjalani kehidupan ini:
1: Mengingatkan bahwa seperti sebuah pensil ketika menulis, ada tangan yang selalu membimbing langkah kita dalam hidup ini. Kita menyebutnya tangan Tuhan.
2: Proses meraut, seakan membuat pensil menderita. Tetapi setelah selesai, ia tajam kembali. Begitu juga dengan kita, harus berani menerima penderitaan/tantangan, karena itu semua membuat kita menjadi manusia yang lebih baik dan berkualitas.
3: Pensil selalu memberikan kita kesempatan untuk menggunakan penghapus demi memperbaiki kesalahan. Oleh karena itu, ingatlah bahwa memperbaiki kesalahan dalam hidup ini bukanlah suatu hal yang buruk
4: Bagian yang paling bermanfaat dari pensil bukanlah bagian luarnya, melainkan arang yang ada di dalamnya! Begitu pula dengan kita, harus selalu memupuk hal-hal baik yang ada di dalam diri sendiri.
5: Pensil selalu meninggalkan tanda/goresan. Kita pun demikian. Maka berhati-hatilah dalam berpikir, berucap, dan bertindak. Sehingga, goresan yang kita tinggalkan bisa menjadi guratan yang memberi manfaat bagi diri dan orang lain.
1: Mengingatkan bahwa seperti sebuah pensil ketika menulis, ada tangan yang selalu membimbing langkah kita dalam hidup ini. Kita menyebutnya tangan Tuhan.
2: Proses meraut, seakan membuat pensil menderita. Tetapi setelah selesai, ia tajam kembali. Begitu juga dengan kita, harus berani menerima penderitaan/tantangan, karena itu semua membuat kita menjadi manusia yang lebih baik dan berkualitas.
3: Pensil selalu memberikan kita kesempatan untuk menggunakan penghapus demi memperbaiki kesalahan. Oleh karena itu, ingatlah bahwa memperbaiki kesalahan dalam hidup ini bukanlah suatu hal yang buruk

4: Bagian yang paling bermanfaat dari pensil bukanlah bagian luarnya, melainkan arang yang ada di dalamnya! Begitu pula dengan kita, harus selalu memupuk hal-hal baik yang ada di dalam diri sendiri.
5: Pensil selalu meninggalkan tanda/goresan. Kita pun demikian. Maka berhati-hatilah dalam berpikir, berucap, dan bertindak. Sehingga, goresan yang kita tinggalkan bisa menjadi guratan yang memberi manfaat bagi diri dan orang lain.
Wassalamu'alaikum Wr. Wb.
sumber : http://www.myquran.org
Artikel Terkait
Motivasi
- Apa Itu Ibadah ?
- Pemuda Pemuda Idaman
- Keistimewaan Ayat Kursi
- Keutamaan Sholat Dhuha
- Hidup Sederhana Seperti Rasulullah
- Masuk Islam Gara-Gara Mimpi Ayam
- Seni Kehidupan Spiritual 1
- Kumpulan Hadits Tentang Ilmu dan Pengetahuan
- Pemuda Yang Mendapat Perlindungan Allah Di Hari Kiamat
- Fakta Unik Seputar Adzan
- Keajaiban Silaturahmi
- Keistimewaan Adzan
- 10 Gangguan Syaitan Ketika Sholat
- Sembilan Keajaiban Sunnah Rasulullah S.A.W
- Beginilah mereka menghancurkan kita, lalu bagaimana sikap kita…?!
- Kisah Seekor Siput dan Katak
- I LOVE YOU
- Pacaran Islami ???
- Doa Mohon Dihilangkan Segala Kekhawatiran
- Jangan Pakai M3 dan Simpati
- Kumpulan Motivasi Islami 2013
- Mari Sedekah Dengan Ikhlas
- Jangan Terlalu Bersedih
- Terimalah Taubat Kami Yaa Allah
akhlak
- Mintalah Maaf
- Pentingnya Membaca Basmalah Setiap Memulai Kegiatan
- Wanita Ibarat Bunga
- Penyakit Hati
- Ozil “Real Madrid”: Al-Qur’an Menambah Kekuatanku
- Kemaksiatan Menghalagi Diri Dari Cahaya Allah dan Islam
- Keutamaan Sholat Dhuha
- Seni Kehidupan Spiritual 1
- Pemuda Yang Mendapat Perlindungan Allah Di Hari Kiamat
- Spesial Buat Yang Galau
- Stop Nge-Haram Shake
- Manfaat Wudhu Sebelum Tidur
- Keajaiban Silaturahmi
- Bahaya Memutus Tali Persaudaraan